Game perang PS3 selalu dinanti oleh para penggemarnya. Banyak sekali permainan perang di PS3 dengan grafik dan juga visual yang memukau. Sehingga, akan membuat para pemainnya tidak mudah bosan dan betah untuk berlama-lama bermain.
PS3 sendiri akan membawa pemainnya untuk merasakan permainan dengan gameplay yang sangat menarik. Tema-tema yang diberikan juga sangat modern dan mempunyai jalan cerita yang kekinian. Inilah beberapa permainan perang di PS3 yang wajib dimainkan!
Rekomendasi Game Perang PS3 yang Harus Dimainkan
Di PS3 ada banyak sekali permainan tentang peperangan dengan konsep yang unik dan visual yang jernih. Berikut akan diberikan rekomendasi beserta dengan ulasannya:
1. Game Resistance 3
Untuk permainan perang yang satu ini pemain akan menemui konsep cerita yang unik. Jika biasanya perang dilakukan antar manusia, maka untuk kali ini pemain akan melawan alien yang menyerang bumi.
Dalam peperangan tersebut, akan banyak kejadian yang menguras emosi pemain. Apalagi, permainan ini dapat dimainkan secara multiplayer. Sehingga, bisa berbagai keseruan bersama dengan teman.
2. Game Mass Effect 2
Rekomendasi berikutnya yaitu ada permainan yang bernama Mass Effect 2. Jika di atas pemain akan melawan alien. Maka, dalam permainan ini pemain justru akan melawan para robot.
Pada permainan dumaitoto ini, robot mempunyai misi untuk menghapus manusia dari bumi. Sehingga, pemain bersama dengan temannya harus bisa menyelamatkan manusia yang hampir punah. Dalam permainan ini, pemain akan melakukan perang galaksi yang seru.
3. Game Killzone 3
PS3 memang selalu menghadirkan permainan perang dengan visual terbaik. Salah satunya bisa dilihat dari permainan yang bernama Killzone 3 ini. Pemain akan bermain dengan grafik yang sangat futuristik sekali.
Pemain juga akan berperang ke sebuah dunia yang sudah modern namun gelap. Sensasi yang berbeda akan pemain temui selama permainan ini berlangsung. Dijamin akan memuaskan dan pemain akan memperoleh pengalaman menakjubkan.
Demikian ulasan tentang game perang PS3 dengan berbagai tema. Permainan tentang perang memang tidak pernah gagal untuk dimainkan. Selalu asyik dimainkan saat bersama teman atau bisa juga dimainkan sendirian.